Kursi Bulat Cafe Kaki Tinggi
Kursi Bulat Cafe Kaki Tinggi Terkenal dengan kursi yang memiliki desain bagian kaki cukup tinggi dibandingkan dengan kaki kursi biasa, yang memungkinkan pengguna untuk duduk dengan nyaman di ketinggian yang lebih tinggi terkenal dengan meja yang tinggi. Ketinggian kursi biasanya berkisar antara 65 cm hingga 75 cm dari lantai ke dudukan, tergantung pada tinggi meja atau countertop yang digunakannya. kursi cafe ini didesian dengan bentuk bulat dengan sandaran punggung. Kursi ini sangat cocok untuk digunakan dengan nuansa yang lebih santai. Dengan desain seperti pada gambar diatas pastinya sangat cocok untuk anda yang memiliki cafe dan tentunyaa juga sangat nyaman bagi pengujung anda. oh iya karena bentuknya yang tinggi kursi ini sangat cocok untuk anda yang memiliki tinggi badan 160 cm ke atas.